Sulung Meter memenuhi standar GB/T6968-1997 (gas meter diafragma) dan standar CJ/T112-2000 (kartu IC rumahan),dengan pengukuran yang akurat dari periode konsumsi gas. Memiliki dua jenis metode pembayaran yaitu: prabayar dan pascabayar dengan penyesuaian menggunakan pengatur katup motor elektrik . Sulung Meter terdiri dari gas diafragma meter, pengatur elektrik dan katup otomatis. Pengatur elektronik dirancang dengan micro processor yang konsumsinya energinya rendah dan berkinerja tinggi. Sulung Meter dapat diterapkan secara luas untuk gas alam, elpiji, gas kota dan biogas.
Sulung Meter telah melalui berbagai macam uji kalibrasi dan performa di Direktorat Metrologi Kementrian Perdagangan. Sebagai gas meter yang dirakit dan diproduksi di Indonesia, tentunya produk Sulung Meter harus memenuhi berbagai standar yang sudah ditentukan oleh pemerintah Indonesia, agar produk tersebut aman dan berkinerja tinggi.
Hasil Uji Kalibrasi di DitMet – Bandung Alat uji kalibrasi Sulung Meter berkomitmen untuk menyediakan gas meter yang berkualitas dan mampu mendukung program penggunaan gas rumah tangga yang bijak.
Fitur Utama:
Tampilan multi- fungsional :
Perlindungan diri dan fungsi diagnosa diri di gas meter mengacu pada gas meter yang bisa mendeteksi malfungsi berikut secara otomatis dan mematikan, bila:
Jl. Wibawa Mukti No. 89
P: +62 21 2938 8858
F: +62 21 2938 8859
Jl. Wibawa Mukti No. 34
P: +6221 822 1694
F: +6221 822 3942
Jatiasih - Bekasi 17425,
Indonesia
www.pratiwi.com | info@pratiwi.com
Elvira Agustina
elvira@pratiwi.com